Hi, Saya
Dendi Budiansyah
Front-end Developer
Lahir 15 Februari 2002 di Majalengka, Jawa Barat. Mempunyai minat bakat dan sudah terbiasa mengerjakan proyek yang kaitannya dengan desain, tata letak, animasi, dan estetika sejak lulus dari bangku sekolah. Tampilan menarik bukan hanya menurut saya bagus, tapi bagaimana caranya kita mengutamakan kenyamanan orang lain. Dalam programming ini, saya antusias dengan tantangan, teknologi baru, kerja sama dan belajar hal-hal baru yang kaitannya bisa meningkatkan kinerja saya dengan tim dalam mencapai tujuan.
Experience
Front-end Developer
RZF Software
Kuningan
June 2020 - Sekarang
Responsibility:
- Mengembangkan dan meningkatkan kinerja website
- Melakukan diskusi langsung tentang kebutuhan dan permintaan klien
- Melakukan quality control produk hasil pekerjaan secara berkala
- Melakukan riset teknologi website terbaru demi mengoptimalkan produk
- Melakukan training langsung ke tempat klien untuk panduan pengoperasian Content Management System website
- Melakukan update website jika ada penambahan fitur maupun perbaikan bug dari pemrograman
- Melakukan penyederhanaan teknik kode pemrograman yang baik untuk efisiensi produksi
- Convert Figma/PSD/Sketch to HTML (Slicing)
Graphic Designer - Internship
RZF Course
Kuningan
July 2019 - June 2020
Responsibility:
- Mengutamakan keselamatan dan kesehatan dalam bekerja
- Mengembangkan prototipe desain yang sesuai dengan kebutuhan klien
- Berpikir kreatif untuk menghasilkan ide, konsep baru dan mengembangkan desain interaktif
- Memenuhi target hasil desain per hari
- Bekerja sebagai bagian dari tim dengan Copywriter, Web Developer, dan Marketing
- Melakukan proofreading berkala untuk menghasilkan desain yang berkualitas tinggi dan rapi sesuai standar
- Menjaga hubungan baik dan mengutamakan klien